Pengamanan Menggunakan User Di Mikrotik

Assalamu'alaikum wr. wb
A. Tujuan
     Mengamankan mikrotik dari orang - orang yang ingin merusak sistem konfigurasi pada mikrotik

B. Alat dan Bahan
     1. Laptop/PC
     2. Mikrotik
     3. Kabel UTP ( Bila Diperlukan )

C. Jangka Waktu Pelaksanaan
     Dalam Konfigurasi Ini Memerlukan Waktu 3 Menit

D. Tahap Pelaksanaan
1. Pertama, masuk terlebih dahulu ke winbox 
2. Kemudian, pilih system > User

 3. Kemudian klik tanda "+"

 4. Lalu, isikan Name, Group, serta Password ( jika diperlukan )



    keterangan
      - full > bisa membaca serta melakukan konfigurasi
      - read > hanya bisa membaca konfigurasi
      - write > hanya bisa melakukan konfigurasi

E. Kesimpulan
     Pengamanan menggunakan user dapat mengamankan konfigurasi pada mikrotik

Wassalamu'alaikum wr. wb 
Share on Google Plus

About Blog

0 komentar:

Posting Komentar